Daily Info
IHSG Melemah –0.75% ke Level Rp5,993.
22 APRIL 2021
Pada perdagangan Rabu, 21 April 2021, IHSG ditutup melemah –0.75% meninggalkan level 6,000 tepatnya ditutup di 5,993. Perdagangan saham berada pada area 5,980—6,025. Asing kembali mencatatkan jual bersih, sehingga sudah terhitung tiga hari berturut turut asing melakukan aksi jual bersih di IHSG....
Trading Ideas
IHSG pada perdagangan kemrain ditutup melemah berada di level 5,993.
22 APRIL 2021
Indeks tampak sedang mencoba bergerak melewati level psikologis di 6,000 yang jika mampu melewatinya berpotensi berlanjut menuju support level 5,960 hingga 5,900. Stochastic yang mengalami bearish crossover berpotensi membawa indeks melemah. Namun golden cross pada MACD berpeluang menghambat laju pe...
Trading Ideas
IHSG pada perdagangan kembali kemarin ditutup melemah berada di level 6,038.
21 APRIL 2021
Indeks berpeluang mengalami konsolidasi dan bergerak menguji resistance level di 6,080. MACD yang mengalami golden cross memberikan peluang terjadinya penguatan. Akan tetapi bearish crossover pada stochastic berpotensi menghambat laju penguatan indeks. Hari ini diperkirakan indeks bergerak fluktuati...
Daily Info
BI Tahan Suku Bunga di 3,50%, IHSG –0.23%
21 APRIL 2021
Pada perdagangan Selasa, 20 April IHSG sempat berada pada level 5,997, namun ditutup melemah tipis –0.23% ke level 6,038. Asing kembali mencatatkan jual bersih Rp140Miliar. Saham pendatang baru, TAPG menjadi top foreign nett sell dengan transaksi jual –178,6Miliar namun ditutup di zona hijau +5....
Daily Info
Rupiah Menguat Tipis, IHSG Sebaliknya –0.55%.
20 APRIL 2021
Pada perdagangan Senin, 19 April IHSG ditutup melemah –0.55% ke level 6,052. Sebanyak 5 dari 11 sektor ditutup menguat dengan sektor IDX Techno menjadi pemimpin penguatan ditutup +1.99% dan IDX Basic menjadi sektor yang paling melemah –2.23%.Asing mencatatkan jual bersih –34Miliar, setelah dua...
Trading Ideas
Sempat bergerak menguat, IHSG pada perdagangan kemarin akhirnya ditutup melemah berada di level 6,052.
20 APRIL 2021
Indeks berpotensi melanjutkan pelemahannya setelah belum mampu melewati EMA 50, di mana berpotensi menuju support level 6,000 hingga 5,960. Stochastic yang mengalami overbought berpotensi membawa indeks melemah, namun golden cross pada MACD berpeluang menghambat laju pelemahan indeks. Hari ini diper...
Trading Ideas
IHSG pada perdagangan akhir pekan kemarin ditutup menguat berada di level 6,086.
19 APRIL 2021
Indeks tampak sedang mencoba bergerak melewati EMA 20, di mana berpeluang menguji kembali resistance level di 6,125. MACD yang mengalami golden cross memberikan peluang terjadinya penguatan, namun jika indeks berbalik melemah dapat menuju support level di 6,000. Hari ini diperkirakan indeks bergerak...