Mega Capital Sekuritas

Riset

Sebelum berinvestasi, kami sarankan Anda untuk mempelajari dan membaca syarat dan ketentuan berinvestasi dengan cermat

Trading Ideas
Pada perdagangan hari Rabu 5 Juli 2023 IHSG berhasil ditutup menguat sebesar 0.56% di level 6718.98.
6 JULI 2023

Penguatan ini berpotensi berlanjut mengingat IHSG telah breakout resisten pola triangle serta didukung oleh indikator MACD membentuk bullish convergent. Namun sentimen global dari komentar anggota The Fed dan rilis data tenaga kerja AS bisa menahan penguatan IHSG (6680-6750).

Trading Ideas
IHSG ditutup menguat pada perdagangan kemarin di level 6666.33
9 JUNI 2023

Indikator RSI mulai bergerak meninggalkan area oversold dan terbentuknya candle pattern morning star mengindikasikan IHSG berpotensi melanjutkan penguatan menuju resistance berikutnya di level 6700. Kecuali harga berbalik melamah dibawah 6635 Hari ini diperkirakan indeks bergerak fluktuatif dengan k...

Trading Ideas
IHSG kembali ditutup menguat pada perdagangan kemarin berada di level 6,729
23 MEI 2023

        Indeks berpeluang melanjutkan penguatannya dan bergerak menuju resistance level di 6,760 hingga 6,790. Indeks berpeluang melanjutkan penguatannya dan bergerak menuju resistance level di 6,760 hingga 6,790. Stochastic yang mengalami bullish crossover ...

Trading Ideas
IHSG ditutup menguat pada perdagangan akhir pekan kemarin berada di level 6,700
22 MEI 2023

Indeks tampak sedang mengalami konsolidasi dan berpeluang berlanjut dengan bergerak menuju resistance level 6,730 hingga 6,760. Stochastic yang mengalami kejenuhan terhadap aksi jual berpeluang membawa indeks menguat. Namun jika indeks berbalik melemah berpotensi menuju 6,665. Hari ini diperkirakan ...

Trading Ideas
IHSG pada perdagangan sebelumnya ditutup melemah berada di level 6,787
8 MEI 2023

Indeks tampak sedang mencoba bertahan di atas 6,775, di mana berpeluang rerbound dan bergerak menuju resistance level di 6,825. Namun death cross yang terjadi pada MACD berpotensi menghambat laju penguatan yang jika berbalik melemah dapat menuju support level di 6,735. Hari ini diperkirakan indeks b...

Trading Ideas
IHSG kembali ditutup melemah melanjutkan pelemahan yang terjadi sehari sebelumnya
4 MEI 2023

Indeks tampak sedang mencoba bertahan di atas EMA 50, di mana berpeluang rebound dan bergerak menuju resistance level 6,845. Namun stochastic yang cenderung melemah berpotensi menghambat laju penguatan yang jika berbalik melemah berpotensi menuju 6,770. Hari ini diperkirakan indeks bergerak fluktuat...

Trading Ideas
IHSG pada perdagangan sebelumnya ditutup melemah berada di level 6,641
15 MARET 2023

        Indeks berpotensi melanjutkan pelemahannya setelah belum mampu bertahan di atas 6,730, di mana berpotensi menuju support level 6,600 hingga 6,555. MACD berada pada kecenderungan melemah. Namun jika indeks berbalik menguat dapat menuju resistance level ...