Mega Capital Sekuritas

Riset

Sebelum berinvestasi, kami sarankan Anda untuk mempelajari dan membaca syarat dan ketentuan berinvestasi dengan cermat

Daily Info
IHSG Naik ke Level 5,926 (+0.74%).
13 OKTOBER 2017

   Setelah sempat mencapai rekor tertinggi di level 5,967 dan kemudian menurun tajam hingga ke level 5,860 (-1.1%) selama sepekan, IHSG kembali rebound ke level 5,926 (+0.7%) pada perdagangan kemarin. Peningkatan ini ditandai dengan net buy asing untuk pertama kalinya senilai 387.6 miliar ...

Trading Ideas
Hari ini diperkirakan indeks bergerak fluktuatif dengan kecenderungan menguat terbatas.
13 OKTOBER 2017

   Indeks ditutup menguat pada perdagangan kemarin berada di level 5,926. Indeks tampak sedang bergerak melewati resistance level 5,910, di mana berpeluang untuk melanjutkan penguatannya menuju resistance level 5,945 hingga 5,955.. Stochastic berada di wilayah netral, namun jika indeks ber...

Daily Info
IHSG Ditutup Melemah 0.39%.
12 OKTOBER 2017

   IHSG ditutup melemah 0.39% atau 22.97 poin di level 5,883 pada perdagangan kemarin. Enam dari sembilan indeks sektoral IHSG berakhir di zona merah, didorong oleh sektor infrastruktur (-1.62%), dan sektor barang konsumen (- 0.85%). Adapun tiga sektor lainnya menguat, dipimpin oleh sektor...

Trading Ideas
Hari ini diperkirakan indeks kembali fluktuatif cenderung melemah terbatas.
12 OKTOBER 2017

   IHSG ditutup melemah pada perdagangan kemarin berada di level 5,882. Indeks berpotensi untuk kembali melanjutkan pelemahannya menuju support level 5,865. MACD mengalami death cross, sementara stochastic melanjutkan kecenderungan melemahnya. Namun jika indeks berbalik menguat maka berpel...

Daily Info
IHSG Minus (0.16%) di Level 5,906.
11 OKTOBER 2017

   IHSG ditutup melemah (0.16%) di level 5.906 dengan enam dari Sembilan sektoral IHSG ditutup melemah yang dipimpin oleh sektor infrastruktur minus sebanyak (1.12%) dan 2ga sektor lainnya menguat, dipimpin sektor tambang yang menguat +0.8%. investor sing kembali catatkan aksi jual sebanya...

Trading Ideas
Hari ini diperkirakan indeks kembali fluktuatif cenderung melemah terbatas.
11 OKTOBER 2017

   Sempat dibuka menguat di awal perdagangan kemarin, IHSG akhirnya ditutup melemah berada di level IDR 5,905. Indeks berpotensi untuk kembali melanjutkan konsolidasi dan bergerak menuju support level 5,890. Stochastic berada di wilayah netral dengan kecenderungan melemah, namun jika indek...

Daily Info
IHSG Menguat 0,16%.
10 OKTOBER 2017

   IHSG Menguat 0,16%. IHSG menutup akhir perdagangan di zona hijau dengan kenaikan 9,56 poin ke level 5.915. Lima dari sembilan indeks sektoral berakhir di zona hijau, dipimpin sektor perdagangan (+0,81%) dan sektor konsumer (+0,69%). Empat indeks sektoral lainnya bergerak melemah dipimpi...